Pages

Subscribe:

Cara memasang banner bergerak lebih dari satu

Anda punya beberapa bisnis online dan ingin memasang bannernya di blog Anda tetapi
tidak muat ?, jangan khawatir, Anda pasang saja banner web bisnis Anda secara beruntun dengan efek bergerak dan berhenti jika kursor mengenai dan mengklik banner tersebut. Contohnya banner yang ada di atas blog saya ini.

Caranya adalah Anda sisipkan kode html di bawah ini di antara banner Anda.

<marquee onmouseover="this.stop()" onmouseout="this.start()" scrollamount="8"
direction="left" align="center" width="100%" height="60">
Banner1
Banner2
Banner3 dst
<marquee>

Selamat berispirasi sobat . .

0 komentar:

Posting Komentar